Glitter Words

Senin, 25 Juli 2011

Cara Mengganti Cursor di Blog

Cara Gampang Mengganti Kursor di Blog Klik DISINI, atau kalau mau bisa juga pakai cara dibawah ini.. :)
  1. Masuk Akun Blogger
  2. Klik Rancangan
  3. Klik Edit HTML
  4. Centang Expand Template Widget
  5. Klik : CTRL + F
    Ketik : body {
  6. COPAS Kode HTML pas dibawah body {
    Contoh : cursor: url("http://i802.photobucket.com/albums/yy302/nuty092009/cursor-2.gif"), default;
    CATATAN!!
    Tulisan UNGU bisa diganti dengan URL dari situs yang diinginkan. Pastikan URL yang di copy paste benar!
  7. Klik Simpan Template
  8. Klik Lihat Blog
Selesai :10
Lebih Jelasnya bisa Liat di Gambar ^^


Oia, contoh situs yang menyediakan cursor yang bisa dikunjungi : Klik Disini
Special Thank's to Arifo, jadi tau cara ganti kursor ^^

---









Taecyeon, Suzy , Joo - Dream High (dream High Ost)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar